Friday, September 28, 2012

Ihram Haji & Umrah

Jumaat, 12 Zulkaedah 1433H: Dari 'Aisyah r.a., katanya: "Kami pergi haji bersama-sama Rasulullah saw. lalu beliau bersabda : "Siapa yang ingin ihram untuk haji dan umrah sekaligus, silakan, dan siapa yang ingin ihram untuk haji saja silakan pula; dan siapa yang ingin ihram untuk umrah saja silakan juga!"
Kata 'Aisyah r.a.,"Rasulullah sendiri beserta sekelompok sahabat ihram untuk haji, kelompok yang lain ihram untuk umrah dan haji, sekelompok lagi ihram untuk umrah saja. Sedangkan aku sendiri ihram untuk umrah saja."
Hadis Sahih Muslim Jilid 2. Hadis Nombor 1183.

No comments:

Post a Comment